GIVEBACK : MULUTMU HARIMAUMU (MENCEMOOH)
Apa arti mencemooh?
Mencemooh adalah mengejek (bisa menertawakan/menyindir) atau menghina (bisa merendahkan/memburukkan nama baik/ menyinggung perasaan) seseorang.
Apa ciri-ciri pencemooh?
Pencemooh adalah orang yang tidak tahu menempatkan dirinya sesuai tempatnya. Mereka bertingkah dan berkata-kata lebih dari sepatutnya.
Apa yang biasanya orang cemooh?
* Keterbatasan seseorang
Elisa adalah laki-laki dewasa yang umurnya lebih tua dari anak-anak kota tersebut. (O ya, sekedar info, anak-anak dalam alkitab adalah orang-orang yang di bawah umur 20 tahun). Sebenarnya wajar saja apabila Elisa tidak sekuat mereka dalam melakukan banyak hal. Salah satunya adalah dalam mendaki. Elisa mungkin lambat karena cepat lelah. Cepat ngos-ngosan. Bahkan mungkin harus beristirahat setiap beberapa langkah. Namun saat anak-anak kota menyuruh Elisa naik, itu bukan karena mereka peduli. Namun karena mereka sedang mencemooh keterbatasaan Elisa. Dalam Alkitab terjemahan NIV, anak-anak tersebut malah menyuruh Elisa untuk pergi alias mengusirnya dari kota tersebut. Padahal kota itu bukan milik mereka sama sekali.
* Kekurangan seseorang
Apa ciri-ciri pencemooh?
Pencemooh adalah orang yang tidak tahu menempatkan dirinya sesuai tempatnya. Mereka bertingkah dan berkata-kata lebih dari sepatutnya.
Amsal 21 : 24
Orang yang kurang ajar dan sombong pencemooh namanya.
Apa yang biasanya orang cemooh?
* Keterbatasan seseorang
Elisa adalah laki-laki dewasa yang umurnya lebih tua dari anak-anak kota tersebut. (O ya, sekedar info, anak-anak dalam alkitab adalah orang-orang yang di bawah umur 20 tahun). Sebenarnya wajar saja apabila Elisa tidak sekuat mereka dalam melakukan banyak hal. Salah satunya adalah dalam mendaki. Elisa mungkin lambat karena cepat lelah. Cepat ngos-ngosan. Bahkan mungkin harus beristirahat setiap beberapa langkah. Namun saat anak-anak kota menyuruh Elisa naik, itu bukan karena mereka peduli. Namun karena mereka sedang mencemooh keterbatasaan Elisa. Dalam Alkitab terjemahan NIV, anak-anak tersebut malah menyuruh Elisa untuk pergi alias mengusirnya dari kota tersebut. Padahal kota itu bukan milik mereka sama sekali.
II Raja-Raja 2 : 23
Elisa pergi dari sana ke Betel. Dan sedang ia mendaki, maka keluarlah anak-anak dari kota itu, lalu mencemoohkan dia serta berseru kepadanya: "Naiklah botak, naiklah botak!
2 Kings 2 : 23
... some boys came out of the town and jeered at him. “Get out of here, baldy!” they said. “Get out of here, baldy!”
* Kekurangan seseorang
Seperti sudah disebutkan sebelumnya, Elisa adalah seorang laki-laki dewasa. Yang kebetulan tidak mempunyai banyak rambut atau mungkin sudah tidak mempunyai rambut sama sekali. Bisa jadi hal ini karena tingkat stress pekerjaannya (seorang nabi Israel gitu lho!) atau dasar karena faktor keturunan. Apapun penyebabnya, Elisa sudah masuk dalam kategori "botak". Elisa sudah tahu itu dan semua orang yang punya mata dan bisa melihat Elisa, tahu akan hal itu. Jadi saat anak-anak kota memanggil dia dengan kata "botak", itu bukan karena mereka tidak tahu nama Elisa (karena kalaupun tidak tahu, harusnya bisa memanggil Elisa Bapak/Om), atau mau memberikan tips tentang cara menumbuhkan rambut tapi memang karena mereka sedang mencemooh kekurangan fisik Elisa.
II Raja-Raja 2 : 23
Elisa pergi dari sana ke Betel. Dan sedang ia mendaki, maka keluarlah anak-anak dari kota itu, lalu mencemoohkan dia serta berseru kepadanya: "Naiklah botak, naiklah botak!
Apa akibatnya bila seseorang mencemooh?
Pencemooh akan menerima hukuman (baik melalui sesamanya manusia maupun dari TUHAN secara langsung)
Amsal 19 : 29
Hukuman bagi si pencemooh tersedia dan pukulan bagi punggung orang bebal.
Apa saja hukuman bagi pencemooh?
* Kutukan.
II Raja-Raja 2 : 24
Lalu berpalinglah ia ke belakang, dan ketika ia melihat mereka, dikutuknyalah mereka demi nama TUHAN.
* Menemui/mengalami hal-hal yang mengerikan.
II Raja-Raja 2 : 24
Maka keluarlah dua ekor beruang dari hutan,
* Kehilangan nyawa.
II Raja-Raja 2 : 24
... lalu mencabik-cabik dari mereka empat puluh dua orang anak.
SELAMAT MENERIMA
Komentar
Posting Komentar
Terima kasih sudah mampir